Minggu, 01 Juni 2008

Tips Pesta Ulang Tahun Tak Terlupakan

Meski Terkesan sepele, mengadakan pesta Ulang Tahun anak ternyata hampir sama dengan merencanakan pesta orang dewasa. Begitu banyak yang harus dipersiapkan dari mulai tempat, dekorasi, makanan, dan berbagai kesibukan lainya.

Simak tips berikut agar pesta Ulang Tahun anak anda berjalan sukses.

Waktu
Meski hari Ulang Tahun Anak jatuh dihari biasa, usahakan pesta tetap digelar di hari libur agar kesempatan para undangan untuk datang lebih banyak, Adakan di jam 11.00 atau 16.00 dan jangan lebih dari 2-3 jam, agar anak-anak tak bosan dan kelelahan karena acara berlangsung terlalu lama.

Tidak ada komentar: